Mengenal Pendukung Sebaya untuk Orang dengan HIV
Pengertian dari Pendukung Sebaya adalah seseorang yang dapat memberikan infomasi secara benar, sederhana dan jelas serta dapat memberikan dukungan psikososial berdasarkan pengalamannya sebagai orang yang hidup dengan HIV. Sebagian besar dari Pendukung Sebaya merupakan orang yang hidup dengan HIV itu sebabnya dapat menjadi contoh nyata bagi orang yang hidup dengan HIV lainnya. Uraian tugas Pendukung sebaya: Memberikan dukungan psikososial kepada ODHA dalam meningkatkan kepercayaan…